Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas, Kasat Lantas Beserta Anggota Datangi Ponpes Kali Mati

    Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas, Kasat Lantas Beserta Anggota Datangi Ponpes Kali Mati

    Sumbawa Barat NTB - Dalam rangka meminimalisir angka kecelakaan di jalanan, Kasat Lantas Polres Sumbawa Barat dan unit dikyasa memberikan sosialisasi dan tata cara berlalu lintas di jalan raya.

    Acara itu dilakukan, pada Jum'at, 17 Desember 2021 pukul 07.30 Wita di pondok pesantren (Ponpes) kali mati lingkungan Menala Kelurahan Kecamatan Taliwang, KSB, " kata Kapolres Sumbawa Barat AKBP Heru Muslimin S. Ik., M. IP melalui Kasi humas IPDA Eddy Soebandi S. Sos kepada media ini.

    Dia menjelaskan, kegiatan itu dihadiri oleh Kasat lantas, Kanit kamsel dan anggota Sat Lantas. Dengan sasaran giat bagi dewan guru dan anak-anak didik ponpes kali mati.

    Ia juga mengatakan, dengan adanya giat tersebut, diharapkan guru dan murid bisa menambah kesadaran berlalulintas bagi masyarakat melalui anak milenial yang patuh terhadap aturan lalulintas guna mengurangi terjadinya kecelakaan Lalu lintas.(Adbravo)

    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Berbagai Pihak, Ikut Hadiri Vaksinasi Untuk...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Kuasai Sabu, Dua Warga Brang Rea...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Sukseskan WWF di Bali, Tim Skadron Udara 4 Bersama TMC Lakukan Penyemaian Garam
    Pimpin Upacara Kebangkitan Nasional, Kapolres Sumbawa Barat Tekankan Pentingnya Moralitas dalam Bertugas
    Polres Sumbawa Barat beri pelayanan keamanan di tempat wisata pada hari libur

    Ikuti Kami